AdityaDees: Go Programming Language

Hot

https://publishers.chitika.com/

Contact us for advertising.
Showing posts with label Go Programming Language. Show all posts
Showing posts with label Go Programming Language. Show all posts

27 October 2014

Ask Contoh sederhana menapilkan tulisan ke WEB browser dengan GOLANG Aditya Dees

11:46 0
Ini ada contoh code sangat sederhana untuk mencoba membuat aplikasi di web browser.
code dibawah ini hanya untuk menampilkan tulisan ke web browser

pertama ketiklah kode dibawah ini di IDEA anda. dalam pembuatan GO LANG saya biasa menggunakan Intellij IDEA versi community.


package main

import (
"fmt"
"net/http"
)

func hendler(w http.ResponseWriter, r *http.Request) {
fmt.Fprintf(w, "Orang gila itu adalah %s!", r.URL.Path[1:])
}

func main() {
http.HandleFunc("/", hendler)
http.ListenAndServe(":8080", nil)
}



Fungsi utama dimulai dengan http.HandleFunc agar http package dapat mengatasi semua permintaan dari akar web ("/") dengan handler.

lalu, fungsi http.ListenAndServe disini digunakan untuk mengharuskan mendengar port 8080 untuk interface apapun (":8080"). Jangan kawatir untuk parameter kedua nil, fungsi ini akan memblokir  sampai program dihentikan.

fungsi hendler adalah jenis dari http.HandleFunc. Diperlukan http.ResponseWriter dan
http.Request sebagai argumennya.

untuk menghimpun respon HTTP Server. dengan menulis fungsi tersebut kita mengirim data ke klien http

http.Request adalah struktur data yang mewakili permintaan HTTP client.

lalu cobalah program ini di browser anda dan akseslah URL:

http://localhost:8080/(tulislah sesuai yang anda inginkan)
contoh>>> http://localhost:8080/saya

lalu akan tampil tulisan

Orang gila itu adalah saya



sumber: http://golang.org/

Read More

22 October 2014

Ask Membuat Program Sederhana dengan Go Language #2 Aditya Dees

23:18 0
Postingan kali ini adalah lanjutan dari postingan sebelumnya tentang beberapa contoh program sederhana dalam Go Language...

konsep pembuatannya sama saja.
silahkan langsung di check saja

3. Program Energi Kinetik dan Energi Potensial

package main

import "fmt"

func main() {
var b int
var m,v,k,g,h,p float64

fmt.Printf("Program Sederhana \n")
fmt.Printf("1. Mencari Nilai Energi Kinetik \n")
fmt.Printf("2. Mencari Nilai Energi Potensial \n")
fmt.Printf("Masukkan Pilihan Anda [1,2] : ")
fmt.Scan(&b)

if b == 1 {
fmt.Printf("\n Masukan nilai masa benda (Kg) = ")
fmt.Scan(&m)
fmt.Printf("\n Masukan kecepatan benda (m/s) = ")
fmt.Scan(&v)
k = ((v*v)*m)/2
fmt.Printf("Energi Kinetik = %f", k)
} else if b == 2 {
fmt.Printf("\n Masukan nila masa benda (Kg) = ")
fmt.Scan(&m)
fmt.Printf("\n Percepatan gravitasi (m/s2) = ")
fmt.Scan(&g)
fmt.Printf("\n Tinggi benda dari permukaan tanah (meter) = ")
fmt.Scan(&h)
p = m*g*h
fmt.Printf("Energi Kinetik = %f", p)
}
}

4. Program Sederhana Menghitung Masa Jenis

package main

import "fmt"

func main() {
var ρ, m, v float32

fmt.Printf("Masukkan Nilai m = ")
fmt.Scan(&m)
fmt.Printf("Masukkan Nilai v = ")
fmt.Scan(&v)

ρ= m/v

fmt.Printf("Nilai ρ = %f", ρ)

}

5. Program Konversi suhu Celcius ke suhu lain

package main

import "fmt"

func main() {
var b int
var a float64

fmt.Printf("Program Konverter Celcius ke Suhu Lainnya \n")
fmt.Printf("1. Celcius ke Kelvin \n")
fmt.Printf("2. Celcius ke Reamur \n")
fmt.Printf("3. Celcius ke Fahrenheit \n")
fmt.Printf("Masukkan Pilihan Anda [1,2,3] :")
fmt.Scan(&b)
fmt.Printf("\nMasukkan Suhu Celcius nya :")
fmt.Scanf("%f", &a)
if b == 1 {
fmt.Printf("\nHasilnya adalah : %0.0f \n", a+273.15)
} else if b == 2 {
fmt.Printf("\nHasilnya adalah : %0.0f \n", a*0.8)
} else {
fmt.Printf("Hasilnya adalah : %0.0f \n", a*1.8+32)
}
}



Itulah sedikit dari Program sederhana dengan menggunakan bahasa Go Language. Jika ada beberapa kesalahan dalam kode-kode yang sudah saya bagikan mohon dimaafkan. Karena saya juga masih dalam tahap belajar. Sekian Terima Kasih


Read More

Ask Membuat Program Sederhana dengan Go Language #1 Aditya Dees

22:07 0
Pada postingan kali ini saya akan berbagi beberapa program sederhana dengan menggunakan bahasa pemrograman Go Language. Sebelumnya saya sudah memposting dan memberikan sedikit gambaran apa itu Go Language.

Menurut saya, membuat program dengan menggunakan bahasa pemrograman Go Lang mirip dengan bahasa pemrograman C. Jadi, jika kalian sudah pernah menggunakan C akan familiar dengan bahasa kali ini

Pada program kali ini juga di bumbui dengan pemilihan menu dengan menggunakan fungsi If-else.
Langsung saja saya bagikan source codenya.

1. Program Luas Segitiga, Luas Persegi, dan Luas Lingkaran

package main
import "fmt"
func main () {
var pilih int
    fmt.Printf("---Selamat Datang di Perhitungan Luas---\n (1)Luas Persegi\n (2)Luas Segitiga\n (3)Luas Lingkaran\n" )
    fmt.Printf("==============================================================\n")
    fmt.Printf("Silahkan Memilih Menu [1,2,3] :")
    fmt.Scan(&pilih)
    if (pilih == 1){
        luas_persegi()
    }else if (pilih == 2) {
        luas_segitiga()
    }else {
        luas_lingkaran()
    }
}
func luas_persegi (){
    var a,b int
    fmt.Printf("--Program Menghitung Luas Persegi--\n")
    fmt.Printf("Masukkan Panjang Sisi Persegi: ")
    fmt.Scan(&a)
    b=a*a
    fmt.Printf("\nLuas Persegi adalah : %d", b)
}

func luas_segitiga () {
    var a,t,h float64
    fmt.Printf("--Program Menghitung Luas Segitiga--")
    fmt.Printf("\nMasukkan Nilai Alas :")
    fmt.Scan(&a)
    fmt.Printf("Masukkan Nilai Tinggi :")
    fmt.Scan(&t)
    h=(a*t)/2
    fmt.Printf("\nHasilnya adalah :%0.0f", h)
}

func luas_lingkaran() {
    var(
        r, h float64
        phi float64 = 3.14
    )
    fmt.Printf("\n--Program Menghitung Luas Lingkaran--")
    fmt.Printf("\nMasukkan jari-jari :")
    fmt.Scan(&r)
    h=(r*r)*phi
    fmt.Printf("Luas Lingkaran adalah : %f", h)
}


2. Program Menghitung Cosinus, Sinus, Tangen

package main
import (
"fmt"
"math"
)

func main () {
var a float64

fmt.Printf("Masukkan sudutnya = ")
fmt.Scan(&a)

fmt.Printf("Sudut Cosinus %0.00f \n", math.Cos(a))
fmt.Printf("Sudut Sinus %0.00f \n", math.Sin(a))
fmt.Printf("Sudut Tangen %0.00f \n", math.Tan(a))
}

untuk contoh source code program sederhana selanjutnya menggunakan Go Lang silahkan klik disini
Read More

21 October 2014

Ask The GO Programming Language Aditya Dees

23:42 0

Go Programming Language atau biasa disebut Go Lang adalah bahasa pemrograman yang awalnya dikembangkan di Google  pada tahun 2007.  Robert GriesemerRob Pike, dan Ken Thompson adalah orang-orang yang merancang Go Lang. Bahasa pemrograman Go Lang diumumkan pada tahun 2009 dan sekarang digunakan dalam beberapa sistem yang di produksi Google.  


Bahasa Go adalah salah satu bahasa pemrograman yang ideal untuk menjadi bahasa pemrograman pertama anda. Karena GO memiliki beberapa kelebihan antara lain, yaitu:

1. Ringkas dalam deklarasi dan inisialisasi
2. Sangat cepat dalam Compile/kompilasi
3. Dapat digunakan pada berbagai platform
4. Dapat digunakan pada berbagai Sistem Operasi
5. Go memiliki Garbage Collection
6. Open Source


untuk melakukan Instalasi langsung saja ke website resmi dari Go Lang sendiri yaitu
http://golang.org/ atau http://golang.org/doc/install



Read More

https://payclick.com/

Contact us for advertising.